jika anda sedang membuat project web dan menggunakan XAMPP , dan mengalami error ketika import data SQL ( file database) karena data yg di import kebesaran , dan melebihi limit dari yang disediakan default XAMPP , biasnaya default dari XAMPP cuman 8 Mb untuk maximal size sql nya.
penampakan erronya biasnaya seperti berikut :
You probably tried to upload too large file. Please refer to documentation for ways to workaround this limit.
solusi :
1. masuk ke folder XAMPP (installan nya) biasanya ada di directoy C:\xampp\php
2. buka dengan notpad /sublime file php.ini
3. cari dan update line upload_max_filesize = 128M ( ganti value nya default asalnya 8 M , misal ganti jadi 128M)
4. cari dan update line post_max_size = 128M ( ganti value nya default asalnya 8 M , misal ganti jadi 128M)
5. cari dan update line max_execution_time = 300
6. cari dan update line max_input_time = 60
7. Restart Apache dari XAMPP Control Panel
8. coba upload lagi file sql nya.