Friday, September 13, 2024
Aplikasi Instagram Techno Info

Cara Daftar Instagram untuk Pemula 2021

instagram

“Cara Daftar Instagram untuk Pemula 2021”

Instagram adalah sebuah aplikasi berbagi foto dan video yang memungkinkan pengguna mengambil foto, mengambil video, menerapkan filter digital, dan membagikannya ke berbagai layanan jejaring sosial, termasuk milik Instagram sendiri.

Cara Daftar IG Menggunakan Nomor Telepon

Metode pertama adalah menggunakan nomor telepon yang disematkan di dalam smartphone.

1. Buka aplikasi Instagram, jika belum punya bisa download di playstore atau appstore

2. Pilih ‘Buat Akun’, kemudian masukan nama pengguna atau username

3. Klik ‘Selanjutnya’ lalu pilih ‘Buat Akun dengan Email atau Nomor Telepon’

4. Klik menu ‘Telepon’

5. Masukkan nomor telepon, lalu klik ‘Selengkapnya’.

6. Isi ‘Nama Lengkap’ (Bisa dengan nama personal atau nama bisnis)

7. Isi ‘Kata Sandi’ yang unik namun tetap mudah diingat.

8. Pilih opsi antara ‘Lanjutkan dan Sinkronasi Kontak’ atau ‘Lanjutkan Tanpa Menyinkronkan Kontak’.

9. Jika sudah, ikuti langkah-langkah berikutnya dan kamu sudah selesai membuat akun Instagram.

Cara Daftar IG Menggunakan Email

1. Buka aplikasi Instagram

2. Pilih ‘Buat Akun’, kemudian masukan nama pengguna/ username

3. Klik ‘Selanjutnya’ lalu pilih ‘Buat Akun dengan Email atau Nomor Telepon’

4. Ketuk bagian ‘Email’ dan masukkan alamat email yang ingin kamu gunakan

5. Tunggu beberapa saat hingga Instagram mengirimkan kode akses melalui email yang sudah kamu input.

6. Masukkan ‘Password’ (disarankan berbeda dengan email)

7. Klik ‘Selesaikan Pendaftaran’ lalu ikuti langkah selanjutnya seperti ‘Temukan Teman Facebook’ dan lainnya.

8. Semuanya selesai dan kamu bisa langsung menggunakan aplikasi Instagram

Baca Juga :  Cara Daftar Facebook untuk Pemula 2021

buat akun ig, buat akun instagram, buat akun instagram baru, cara buat akun instagram, cara daftar instagram, cara mendaftar instagram, Daftar, daftar ig, daftar instagram, daftar instagram baru, Instagram

Sahabat Blog Learning & Doing demikianlah penjelasan mengenai Cara Daftar Instagram untuk Pemula 2021. Semoga Bermanfaat . Sampai ketemu lagi di postingan berikut nya.

(Visited 266 times, 1 visits today)

Similar Posts