“Cara Install Nginx pada Amazon Linux”
Daftar Isi
Pengantar
Nginx adalah salah satu server web paling populer di dunia. Serta bertanggung jawab untuk meng-hosting beberapa situs dengan lalu lintas terbesar dan tertinggi di internet. Ini adalah web server ringan yang dapat digunakan sebagai server web atau mengatur proxy.
Install Nginx pada Amazon Linux
yum update -y
- Cek package di repositori
sudo amazon-linux-extras list | grep nginx 38 nginx1=latest disabled [ =stable ]
- Enable package
sudo amazon-linux-extras enable nginx1 38 nginx1=latest enabled [ =stable ]
- Install Nginx
sudo yum clean metadata sudo yum -y install nginx
- Cek Versi
nginx -v
Akses Via Browser
http://IP-external
Penutup
Sahabat Blog Learning & Doing demikianlah penjelasan mengenai Cara Install Nginx pada Amazon Linux. Semoga Bermanfaat . Sampai ketemu lagi di postingan berikut nya.
(Visited 229 times, 1 visits today)