Monday, April 8, 2024
Github Jenkins

Cara Membuat Kredensial untuk Github di Jenkins

kredensial

“Cara Membuat Kredensial untuk Github di Jenkins”

Pengantar

Kali ini saya akan sharing mengenai cara membuat kredensial di jenkins. sehingga dari repository di github bisa terhubung dengan jenkins.

Cara Membuat Kredensial untuk Github di Jenkins

  • Login ke dashboard Jenkins
  • Pilih Manage Jenkins
  • Pilih Manage Credential
  • Klik Global pada bagian domain
  • Pilih add credential
  • Masukan username dan password untuk login ke github, tambahkan ID = GitHub
  • Save
  • Nantinya kredensial ini yang akan di pakai setiap kali membuat project freestyle ataupun pipeline ke github

Penutup

Sahabat Blog Learning & Doing demikianlah penjelasan mengenai Cara Membuat Kredensial untuk Github di Jenkins . Semoga Bermanfaat . Sampai ketemu lagi di postingan berikut nya.

(Visited 84 times, 1 visits today)
Baca Juga :  Install Github CLI pada Ubuntu 20.04

Similar Posts